4. Pastikan alternator agar tetap bisa mengisi dengan baik
5. Apabila Alternator mulai lemah, cepat diservis
BACA JUGA:Duplikat Honda Super Cub, Sepeda Motor Listrik CSC Monterey Ini Dijual Rp30 Jutaan
BACA JUGA:Memakai Baterai Buatan Indonesia, Sepeda Motor Listrik Greentech VP Dijual Seharga Rp7,5 Juta
BACA JUGA:Makin Sporty! Ini Spesifikasi Lengkap Sepeda Motor Honda Vario 125 Terbaru 2024
Tips di atas adalah bagian dari cara memperbaiki aki kering yang sudah mulai lemah.
Tips ini berlaku untuk aki kering pada mobil maupun motor, sebab pengaplikasian perbaikan aki kering keduanya tetap sama.
Komponen yang terdapat di dalam aki kering baik itu mobil dan motor sama sekali tidak ada perbedaan.
Perbedaannya hanya terletak pada ukuran dan ampere dari aki itu saja.
Bawa ke Bengkel Servis Aki
Apabila Anda tidak mau ribet, maka kamu juga bisa membawa aki kering ke bengkel servis aki untuk diservis.
Perlakuan dari bengkel servis pun sama seperti yang sudah diuraikan sebelumnya.
BACA JUGA:Cocok Buat Touring! Ini 6 Spesifikasi dan Keunggulan Sepeda Motor Honda CB150X
BACA JUGA:Wow! Sepeda Motor Honda Stylo 160 Resmi Meluncur, Ini Spesifikasi dan Fiturnya
BACA JUGA:Luar Biasa, Ini Dia Sepeda Motor Honda Sonic 150R yang Semakin Keren dan Agresif
Dengan bantuan mekanik di bengkel service, maka tidak perlu repot untuk membuka aki kering pada mobil Anda.