Cegah Badan Lesu! 5 Cara Mengatur Waktu Tidur di Bulan Puasa

Kamis 15-02-2024,20:08 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Heri Aprizal

Karena saat puasa harus menahan makan dan minum, kamu dapat memanfaatkan waktu tersebut untuk tidur sebentar. 

Hindari menggunakan waktu luang tersebut untuk bermain-main atau beraktivitas berat yang bisa membuat tubuh jadi lelah.

BACA JUGA:Ramadan Berkah, Ini 6 Tips Puasa Saat Hamil Agar Ibu dan Bayi Tetap Sehat

Lebih baik, menggunakawan waktu istirahat yang diberikan untuk tidur agar tubuh dapat beristirahat cukup dan lebih terasa bugar untuk beraktivitas.

Dengan begitu, saat bekerja atau belajar kamu juga tidak akan merasa terlalu mengantuk.

5. Menggunakan Diffuserkan 

Mungkin ada sebagian orang yang terpaksa bergadang dan kekurangan waktu istirahat karena mengalami kesulitan tidur atau insomnia. 

Kalau kamu salah satunya yang mengalami hal ini, kamu bisa menggunakan penutup mata dan memasang diffuser aromaterapi untuk merilekskan tubuh.

Pilih diffuser yang aromanya kamu sukai.

Nah, itulah 5 tips cara mengatur jam tidur agar tubuh tidak mudah lelah dan mengantuk sat menjalankan ibadah puasa.

Kategori :