Tetap Kinclong dan Hitam! Bersihkan Dasboad Mobil dengan Bahan yang Ada di Dapur dan Cara Perawatannya

Selasa 20-02-2024,21:36 WIB
Reporter : Neni Anggraeni
Editor : Heri Aprizal

6. Air Panas

BACA JUGA:Pilihan Terbaik di Tahun 2024! Ini 10 Rekomendasi Mobil Seken Murah di Bawah 100 Juta

Langkah 2: Membersihkan Permukaan Dashboard

- Campurkan 3 sendok makan minyak goreng, 2 gelas air dan 5 sendok makan detergen dalam sebuah wadah. 

- Pastikan perbandingan minyak dan detergen sesuai dengan kebutuhan

- Aduk kedua bahan tersebut hingga tercampur merata dan larut.

- Gunakan air larutan minyak goreng dan detergen untuk membersihkan dashboad.

- Ambil kuas lalu bersihkan area-area dasboard, gunakan sikat gigi bekas ke area yang sulit dijangkau oleh kuas.

BACA JUGA:Wow! Begini Cara Mengatasi Goresan pada Mobil dengan Kit Restorative

- Jika ada noda yang membandel, gosok dengan sikat gigi bekas berulang hingga kotoran hilang.

- Aplikasikan keseluruh bagian yang kotor.

- Pastikan untuk membersihkan setiap bagian dashboard, termasuk celah-celah di antara panel.

Langkah 3: Membersihkan Sisa Minyak dan Detergen

Setelah membersihkan dashboard dengan campuran minyak goreng dan detergen, langkah berikutnya adalah membersihkan sisa minyak dan detergen tersebut.

BACA JUGA:Terbaru! Spesifikasi Toyota Calya 2024, Pilihan Mobil Keluarga Murah

Basahi kain bersih dengan air bersih dari ember.

Kategori :