2. Menyesuaikan jenis jam tangan dengan aktivitas.
Selanjutnya menyesuaikan jenis jam tangan dengan kegiatan yang dilakukan.
Kalau lebih banyak menghabiskan waktu di dalam ruangan, memakai jam tangan analog bakal aman-aman saja dan terkesan dewasa dan juga elegan.
BACA JUGA:Lengkapi Penampilanmu dengan Brand Jam Ternama, Ini Dia 5 Merek Jam Tangan Termahal di Dunia
Tetapi kalau lebih banyak kegiatan di luar ruangan sebaiknya pertimbangkan memakai jenis seperti jam tangan digital.
Karena konstruksinya lebih kuat ketimbang jam tangan analog.
Dengan desain yang lebih kokoh, benturan atau goncangan tidak akan membuat performanya terganggu.
BACA JUGA:Cocok untuk Pria dan Wanita! Ini Rekomendasi 5 Smartwatch Terbaik Harga di Bawah Rp1 Jutaan
3. Jangan memasang jam tangan terlalu ketat.
Berikutnya jangan memasang jam tangan terlalu ketat.
Terkait dari apapun kegiatan yang dilakukan.
Kalau memasang jam tangan dengan ketat agar jam tidak bergeser naik turun ketika beraktivitas.
BACA JUGA:Keren! Ini 5 Rekomendasi Smartwatch Terbaik dan Harga Terjangkau Tahun 2023
Tetapi ikatan yang terlalu kencang dapat berpotensi menghambat aliran darah di tubuh.
Dimana efeknya saat memasang jam tangan terlalu kencang ialah tangan akan kelihatan membiru dan lama-kelamaan terasa dingin.
Adapun hal ini karena aliran darah tidak jalan sehingga kulit kekurangan pasokan oksigen.