5 Resep Olahan Jamur Merang Gurih dan Menyehatkan

Kamis 06-06-2024,15:39 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Febi Elmasdito

- 200 gram jamur merang, bersihkan dan potong-potong.

- 2 sendok makan kecap manis.

- 1 sendok makan saus teriyaki.

- 1 sendok makan minyak wijen.

- 1 siung bawang putih, parut.

- Tusuk sate.

Cara Membuat:

BACA JUGA:4 Resep Tumis Genjer yang Empuk, Gurih dan Menggugah Selera

- Campur bumbu kecap manis, saus teriyaki, minyak wijen, dan juga bawang putih ke dalam satu wadah.

- Lalu masukkan jamur merang, dan aduk sampai semua jamur terbalut bumbu, lalu diamkan selama 15 menit.

- Kemudian tusuk jamur merang ke tusuk sate.

- Selanjutnya panggang atau bakar sate jamur sampai matang dan harum.

- Lalu angkat dan sajikan dengan saus sambal atau kecap.

Nah, itulah tadi resep olahan serba jamur merang. Semoga dengan resepnya bisa manjadi inspirasi untuk Anda, selamat mencoba.

 

 

Kategori :