Perkuat Komitmen Pelopor Keselamatan Berkendara, Astra Motor Resmikan Safety Riding Center di Jawa Tengah

Senin 10-06-2024,15:35 WIB
Reporter : Heri Aprizal
Editor : Heri Aprizal

Sebagai wujud penerapan green company, Astra Motor bekerja sama dengan "Bank Sampah Semangat Sejahtera" Kota Semarang dalam pengolahan sampah dan limbah konstruksi dari area perkantoran Astra Motor di Jawa Tengah.

BACA JUGA:Tips Merawat Kampas Rem Sepeda Motor untuk Performa Optimal dari Astra Motor Bengkulu

BACA JUGA:Astra Motor Bengkulu Berikan Bantuan Makanan Bergizi dalam Program CSR Sinergi Bagi Negeri

Saat ini, Astra Motor telah memiliki 12 bank sampah binaan yang tersebar di 12 wilayah Main Dealer Astra Motor dan berkomitmen untuk memperluas kerjasama dengan lebih banyak bank sampah.

"Sesuai dengan komitmen kami, yaitu 'Mari bergerak bersama untuk hari ini dan masa depan Indonesia', kami mengajak semua pihak untuk bersama-sama berkontribusi positif bagi lingkungan," tutup Robien.

Kategori :