BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Pakis Nephrolepis, atau Nephrolepis exaltata merupakan jenis pakis yang dikenal juga dengan nama Boston fern.
Diketahui tanaman pakis ini sering digunakan sebagai tanaman hias indoor karena daunnya yang rimbun dan elegan.
Tanaman Pakis atau Nephrolepis exaltata ini mudah dirawat dan dapat tumbuh dengan baik di lingkungan lembap dengan cahaya tidak langsung.
Tanaman Pakis ini juga memiliki kemampuan untuk menyaring udara dan meningkatkan kualitas lingkungan di sekitarnya.
BACA JUGA:Nama Pasaran, ‘Pakis’ Digunakan 37 Desa se-Indonesia, Bagaimana Desamu? Ini Daftarnya
BACA JUGA:4 Resep Olahan Sayur Pakis yang Simpel dan Enak, Bisa Membangkitkan Nafsu Makan!
Mengutip dari berbagai sumber, Tanaman Pakis Nephrolepis atau Nephrolepis exaltata dapat memberikan beberapa manfaat bagi tanaman kelapa sawit antara lain:
1. Sebagai Penutup Tanah
Tanaman Pakis ini dapat berfungsi sebagai penutup tanah di sekitar tanaman kelapa sawit.
Yang membantu mengurangi erosi tanah dan mempertahankan kelembapan tanah.
2. Sebagai Pengendalian Gulma
BACA JUGA:Asal Usul Sate yang Merupakan Salah Satu Makanan Tradisional Masuk ke Nusantara
BACA JUGA:Cara Mudah Pengolahan Pelepah Kelapa Sawit Jadi Pakan Ternak
Dengan pertumbuhan yang lebat, tanaman pakis ini dapat membantu menekan pertumbuhan gulma yang dapat bersaing dengan tanaman kelapa sawit untuk mendapatkan nutrisi dan air.
3. Peningkatan Kualitas Tanah