Tenor 6 Tahun, Segini Angsuran Pinjaman Rp10 Juta – Rp50 Juta Bagi PNS

Kamis 18-07-2024,14:51 WIB
Reporter : Peri Haryadi
Editor : Peri Haryadi

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM – Informasi terbaru dari Bank Bengkulu, menyediakan pembiayaan khusus bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Provinsi Bengkulu. Yakni berupa pinjaman bank dengan plafon Rp10 juta hingga Rp50 juta.

Berapa angsurannya PNS yang berminat mengajukan pinjaman sejumlah itu, dengan tenor atau masa pinjaman selama 6 tahun, simak artikel ini hingga selesai.

Kali ini untuk pengajuan pinjaman mulai dari Rp10 juta sampai maksimal Rp50 juta, untuk 72 kali angsuran.

Dalam artikel ini, dibeberkan rincian angsuran jika memilih plafon pinjaman mulai dari Rp10 juta, Rp20 juta, Rp30 juta, Rp40 juta hingga Rp50 juta.

BACA JUGA:Polresta Bengkulu Terima Penghargaan Kompolnas Awards 2024, Masuk Nominasi 5 Besar Satker Terbaik

BACA JUGA:Ratusan Prajurit Batalyon Infantri (Yonif) 144/JY Diterjunkan ke Papua, Jaga Kedaulatan NKRI

Berikut ini besaran angsuran per bulan, angsuran pokok dan angsuran bunga, serta total pengembalian pinjaman Rp10 juta sampai Rp50 juta selama 6 tahun atau selama 72 kali angsuran.

1. Plafon pinjaman Rp10.000.000 tenor 6 tahun.

- Angsuran dari pokok pinjaman: Rp138.889 per bulan.

- Angsuran dari bunga pinjaman: Rp47.886 per bulan.

- Jumlah angsuran pinjaman atau pemotongan gaji Rp186.775 per bulan.

- Total pengembalian pinjaman: Rp13.447.800 selama 6 tahun.

- Total bunga dari pokok pinjaman: Rp3.447.800 selama 6 tahun.

2. Plafon pinjaman Rp20.000.000 tenor 6 tahun.

- Angsuran dari pokok pinjaman: Rp277.778 per bulan.

Kategori :