RAKYATBENGKULU.COM - Anggrek Hartinah adalah salah satu spesies anggrek endemik Indonesia yang populer karena keindahannya dan nilai sejarah yang melekat pada namanya.
Nama Anggrek Hartinah diambil dari nama Ibu Tien Soeharto (Siti Hartinah) istri dari presiden kedua Indonesia, Soeharto.
Spesies Anggrek ini diabadikan untuk menghormati perannya dalam pelestarian flora Indonesia.
Ciri-Ciri Anggrek Hartinah
- Habitat
BACA JUGA:5 Cara dan Waktu Tepat untuk Memupuk Tanaman Anggrek
BACA JUGA:8 Cara Efektif Budidaya Tanaman Anggrek agar Tumbuh Sehat dan Berbunga Maksimal
Anggrek Hartinah memiliki nama Ilmiah Cymbidium hartinahianum.
Habitat anggrek Hartinah ini endemik di Sumatera Utara, khususnya di daerah pegunungan dengan ketinggian sekitar 1500-2000 meter di atas permukaan laut.
- Bentuk Bunga
Bunga anggrek Hartinah memiliki warna kombinasi hijau kekuningan dengan corak cokelat kemerahan.
Kelopaknya tebal dan memiliki tekstur yang agak kasar.
BACA JUGA:4 Manfaat Memelihara Tanaman Anggrek di Rumah, Mengurangi Stres hingga Meningkatkan Kualitas Udara
BACA JUGA:6 Fakta Menarik tentang Anggrek Bulan, Termasuk Sebagai Simbol Nasional Indonesia
- Ukuran