Selain itu, hindari menggunakan sepatu di tempat yang lembab.
Karena kondisi lembab dapat menyebabkan pertumbuhan mikroba di kuku.
Baik bakteri maupun jamur dapat tumbuh dengan mudah ditempat lembab, apalagi jika kondisi kuku di jari-jarimu kotor.
2. Rutin Memotong Kuku
Kuku yang panjang dapat menganggu dan menyebabkan luka.
BACA JUGA:4 Resep Kue Kukus yang Lezat dan Anti Riber, Buatnya Tanpa Terigu
BACA JUGA:4 Resep Olahan Singkong yang Cocok untuk Jadi Cemilan, Ada Kue Timus Hingga Bolu Kukus Singkong
Oleh sebab itu kamu harus rajin memotong kuku. Gunakan gunting kuku yang bersih dan tajam saat memotong kuku.
Potong ujung kuku secara perlahan dan bulatkan ujungnya.
Pastikan tidak memotong kuku terlalu pendek.
Karena kuku yang dipotong terlalu pendek dapat menyebabkan luka dan mudah mengalami infeksi.
Begitu juga kuku yang tumbuh ke dalam, hindari memotongnya jika tidak ingin mengalami infeksi.
BACA JUGA:50 Pelajar Disabilitas di Rejang Lebong Terima Bantuan Sosial dari Sentra Guna Dharma Bengkulu
BACA JUGA:Menanamkan 6 Mindset Penting agar Masa Muda tidak Sia-sia
Sebaiknya kamu menghubungi dokter jika mengalami masalah yang satu ini.
Setelah dipotong, ujung kuku dapat dikikir agar lebih rapi.