Dana Desa 2025 untuk Kabupaten di Provinsi Jawa Tengah Turun Rp6 Miliar: Berikut Rinciannya (Bagian 2)

Rabu 25-09-2024,14:37 WIB
Reporter : Peri Haryadi
Editor : Peri Haryadi

9. Kabupaten Blora: Rp256.669.506.000

BACA JUGA:Dana Desa 2025 untuk Kabupaten di Provinsi Jambi Naik Rp13 Miliar: Berikut Rinciannya

BACA JUGA:Dana Desa 2025 untuk Kabupaten di Riau Naik Rp32 Miliar: Berikut Rinciannya

10. Kabupaten Wonogiri: Rp250.053.184.000

11. Kabupaten Pemalang: Rp256.714.895.000

12. Kabupaten Klaten: Rp370.427.124.000

13. Kabupaten Grobogan: Rp306.953.273.000

14. Kabupaten Temanggung: Rp238.898.620.000

Berikut adalah perbandingan pagu dana desa yang diterima kabupaten di Jawa Tengah pada tahun 2025 dibandingkan dengan tahun 2024:

1. Kabupaten Magelang: bertambah Rp162.954.000

2. Kabupaten Cilacap: bertambah Rp5.837.000

3. Kabupaten Kebumen: berkurang Rp16.378.988.000

4. Kabupaten Purbalingga: berkurang Rp9.365.839.000

5. Kabupaten Wonosobo: berkurang Rp7.734.297.000

6. Kabupaten Banjarnegara: berkurang Rp7.560.593.000

7. Kabupaten Banyumas: berkurang Rp7.390.839.000

Kategori :