Fenomena Petir: Fakta Menarik & Tips Aman Saat Hujan Lebat

Rabu 30-10-2024,08:36 WIB
Reporter : Neni Anggraeni
Editor : Peri Haryadi

Pohon tinggi bisa jadi penghantar petir ke tanah, jadi lebih baik cari tempat berlindung yang lebih aman.

BACA JUGA:Lakukan Beberapa Hal Penting Ini untuk Kelapa Sawit di Awal Musim Hujan, Agar Hasil Produksi Meningkat

BACA JUGA:Berbagai Mitos Hujan Panas, Salah Satunya Sering Dikaitkan dengan Orang Meninggal

4. Matikan Perangkat Elektronik

Petir bisa masuk ke rumah lewat kabel listrik. 

Matikan alat-alat elektronik seperti TV, komputer, atau AC untuk menghindari risiko konslet atau kerusakan perangkat elektronik Kamu.

5. Tetap di Dalam Mobil Jika Terjebak di Jalan

Mobil adalah salah satu tempat berlindung yang aman karena bodi mobil yang terbuat dari logam bisa berfungsi sebagai pelindung dari petir. Pastikan jendela tertutup rapat, ya!

6. Lakukan ‘30-30 Rule’

30-30 Rule adalah aturan sederhana untuk menentukan kapan Kamu harus mencari tempat aman dari petir.

Setelah melihat kilatan petir, hitung sampai 30 detik.

Kalau suara guntur terdengar dalam waktu kurang dari 30 detik, artinya petir cukup dekat dan Kamu harus segera berlindung.

Jangan keluar sampai 30 menit setelah suara guntur terakhir.

BACA JUGA:Miliki Banyak Manfaat untuk Kesehatan, Benarkah Tebu Hitam Bisa Menangkal Petir?

BACA JUGA:Tak Selalu Berbahaya, Kenali Petir serta Manfaatnya untuk Kehidupan Manusia di Bumi

Tindakan Darurat Jika Tersambar Petir

Kategori :