Fitur seperti perekaman 4K atau 8K, stabilisasi gambar berbasis gimbal, dan efek sinematik udah jadi standar di smartphone kelas atas.
Tren yang bakal berkembang adalah mode pengeditan video langsung di kamera.
Jadi, kamu bisa bikin konten ala film profesional tanpa perlu ribet pindahin file ke laptop.
Bayangkan bikin vlog atau konten TikTok dengan kualitas super epik langsung dari HP.
BACA JUGA:5 Brand Smartphone Terlaris dan Populer di Indonesia
BACA JUGA:Smartphone Oppo F27 Pro Plus 5G, Harga Rp5 Jutaan dengan 4 Fitur Ekstrem
5. Multi-Kamera dengan Fungsi Spesifik
Sekarang, satu smartphone punya lebih dari satu kamera.
Ada lensa wide, ultra-wide, telephoto, hingga makro.
Ke depannya, teknologi multi-kamera ini bakal makin pintar, bikin hasil foto lebih fleksibel.
Misalnya, lensa ultra-wide untuk foto landscape bakal punya koreksi distorsi otomatis.
Lensa makro juga bisa fokus lebih dekat, jadi detail kecil seperti tetesan air atau serangga bisa diabadikan dengan sempurna.
BACA JUGA:6 Tips Memilih Smartphone yang Sesuai Kebutuhan, Jangan Modal Gengsi
BACA JUGA:Masalah dengan Baterai, Ini Penyebab dan Cara Mengatasi Smartphone Menjadi Panas
6. Kamera di Bawah Layar: Era Baru Desain Smartphone
Tren desain smartphone juga memengaruhi teknologi kamera.