Fungsi Lain Airplane Mode yang Jarang Diketahui, Wajib Coba!

Minggu 15-12-2024,13:06 WIB
Reporter : Neni Anggraeni
Editor : Peri Haryadi

7. Reset Jaringan dengan Cepat

Kadang sinyal ponsel tiba-tiba hilang atau koneksi internet mendadak lemot. 

Sebelum Kamu panik atau restart ponsel, coba aktifkan dan matikan airplane mode.

Dengan cara ini, ponsel Kamu bakal me-refresh sinyal tanpa harus menunggu lama.

Biasanya, koneksi langsung kembali normal setelah airplane mode dimatikan.

8. Bantu Anak Fokus Belajar Online

Kalau Kamu punya adik atau anak kecil yang belajar online tapi suka tergoda buka aplikasi lain, airplane mode bisa jadi trik jitu. 

Aktifkan airplane mode untuk mematikan semua notifikasi atau aplikasi yang bisa mengganggu, sambil tetap nyalakan Wi-Fi untuk akses materi belajar.

BACA JUGA:Cara Cek Battery Health iPhone Second yang Benar, Tips Anti Tertipu!

BACA JUGA:Rumor iPhone Masa Depan, Apa yang Bisa Kita Harapkan di 2025?

9. Hindari Biaya Roaming Saat di Luar Negeri

Buat Kamu yang sering traveling ke luar negeri, airplane mode adalah penyelamat dompet.

Dengan fitur ini, ponsel Kamu nggak akan otomatis terhubung ke jaringan asing yang bisa bikin tagihan roaming membengkak.

Tips tambahan, Aktifkan airplane mode, lalu nyalakan Wi-Fi untuk tetap bisa pakai internet gratis di tempat-tempat seperti bandara, hotel, atau kafe.

10. Simpan Baterai Saat Darurat

Kalau Kamu lagi di situasi darurat, misalnya baterai hampir habis dan nggak ada charger, airplane mode bisa jadi penyelamat. 

Kategori :