8 Hewan Peliharaan yang Membawa Rezeki dan Keberuntungan, Minat Pelihara?

Minggu 29-12-2024,10:41 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Peri Haryadi
8 Hewan Peliharaan yang Membawa Rezeki dan Keberuntungan, Minat Pelihara?

BACA JUGA:Dampak Mencukur Kumis Kucing, Apakah Berbahaya? Simak Penjelasannya

Misalnya, kucing tiga warna (calico) dianggap membawa rezeki dalam budaya Jepang.

Maneki Neko, patung kucing dengan tangan yang melambai, sering digunakan sebagai simbol keberuntungan di toko atau rumah.

Di Indonesia, kucing yang menghampiri rumah tanpa diundang dianggap sebagai pertanda rezeki akan datang.

Terutama jika kucing tersebut terlihat sehat dan jinak.

3. Burung Perkutut

Burung perkutut adalah simbol keberuntungan dalam budaya Jawa.

BACA JUGA:Mitos atau Fakta? Konsumsi Buah Nanas Bagi Ibu Hamil Bisa Menghaluskan Kulit Bayi Setelah Lahir

BACA JUGA:Jangan Asal Tanam! Ini Mitos Lokasi yang Tidak Boleh Ditanam Pohon Kelor

Menurut kepercayaan, burung ini bisa membawa ketenangan, keharmonisan, dan keberkahan bagi pemiliknya.

Suara merdu burung perkutut diyakini mampu menghadirkan suasana damai di rumah.

Bahkan, ada mitos yang menyebutkan bahwa memelihara perkutut dapat meningkatkan status sosial seseorang.

Karena itu, burung ini sering dianggap sebagai peliharaan yang istimewa.

4. Kura-Kura

Kura-kura adalah simbol umur panjang dan stabilitas dalam budaya Tiongkok.

BACA JUGA:Mitos Larangan Bunuh Tikus di Sawah Bisa Rugikan Petani, Benarkah?

Kategori :