BACA JUGA:Wamenpar Terkesima: Bengkulu Punya Jejak Sejarah Unik yang Tak Dimiliki Daerah Lain!
Dengan berakhirnya prosesi Tebuang di Padang Karabela, maka seluruh rangkaian Festival Tabut 2025 resmi ditutup.
Tabut bukan sekadar hiburan, tapi juga warisan sejarah dan spiritual yang terus hidup di tengah masyarakat Bengkulu.