Gembala Sapi, Warga Desa Panago Hilang
SELUMA - Sildi (67) warga asal Desa Penago I, Kecamatan Ilir Talo Kabupaten Seluma dilaporkan menghilang sejak Minggu (7/3) lalu. Keberadaan kakek dengan empat anak dan delapan cucu tersebut tidak diketahui, sejak pergi mencari sapi miliknya di ladang pengembalaan sekitar perkebunan desa setempat. Saat itu, Sildi berangkat bersama istrinya untuk mengecek sapi miliknya di kebun kelapa sawit sekiatar pukul 09.00 WIB. Kemudian ia terpisah dari istrinya di tengah perkebunan sawit, hingga akhirnya dinyatakan hilang pada Minggu petang. Selengkapnya Baca di Epaper RB
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: