HONDA

Manajemen, Farmasi dan Kedokteran Masih Jadi Favorit di USU, Kini Miliki 16 Fakultas

Manajemen, Farmasi dan Kedokteran Masih Jadi Favorit di USU, Kini Miliki 16 Fakultas

Manajemen, Farmasi dan Kedokteran Masih Jadi Favorit di USU, Kini Miliki 16 Fakultas--rakyatbengkulu.disway.id

Lulusan manajamen memiliki peluang kerja yang cukup banyak antara lain, sebagai manajer keuangan di suatu PT/perusahaan besar maupun kecil, sebagai wirausahawan, sebagai konsultan bisnis, ataupun sebagai pengusaha sosial. 

 

Farmasi

Program Studi Farmasi USU didirikan pada tahun 1969. Program Studi ini telah mempunyai 9 laboratorium yang sangat baik. Hal ini bertujuan untuk mendorong proses belajar mengajar yang efektif dan intens. 

BACA JUGA:269 Kendaraan Dinas di Rejang Lebong Belum Bayar Pajak, Berikut Rincian Jenis Kendaraannya !

Program Studi Farmasi USU telah menjadi program studi yang berpendidikan tinggi karena memiliki keunggulan di bidang akademik. Program Studi ini juga mampu untuk bersaingan secara global.

Hal ini dibuktikan dengan penyediaan kelas yang sangat baik, yaitu kelas reguler disediakan bagi mahasiswa yang berasal dari Indonesia dan kelas internasional disediakan bagi mahasiswa yang berasal dari luar negeri. 

BACA JUGA:Besok Buku 'Bengkulu Hebat' Diluncurkan, Gubernur Rohidin Ingin Menghilangkan Stigma Daerah Tertinggal

Program Studi Farmasi USU memiliki peminat sebanyak 1.827 orang. Lulusan farmasi mempunyai berbagai prospek kerja yang cukup banyak.

Yaitu bekerja di apotek, industri farmasi, sarana distribusi obat, rumah sakit, PT makanan dan komestika, ataupun di bidang pemerintahan. 

BACA JUGA:Saksikan Keindahan Sunset dari Liku Sembilan, Dikelilingi Hutan Tropis

 

Pendidikan Dokter

Program Studi Dokter USU didirikan pada tahun 1970. Program Studi ini adalah Program Studi pertama dan paling tertua di USU. Program Studi Dokter USU berada di bawah naungan Fakultas Kedokteran USU. 

Fakultas ini telah meraih peringkat ke-11 sebagai fakultas terbaik versi The Asia University Ranking 2022. Program Studi ini memiliki peminat sebanyak 1.714 orang. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: