HONDA

Yuk Kenali Perbedaan Silinder, Minus dan Plus pada Mata: Simak Ulasan Berikut

Yuk Kenali Perbedaan Silinder, Minus dan Plus pada Mata: Simak Ulasan Berikut

--freepik

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Kenali perbedaan mata silinder, minus dan plus sejak dini.

Mata silinder, minus dan plus adalah gangguan penglihatan pada mata saat melihat objek yang cukup umum terjadi.

Kendati demikian, sebagian orang mungkin belum begitu memahami apa saja perbedaan silinder, minus, dan plus.

Karenanya, mari simak sampai tuntas artikel di bawah ini untuk mengetahui lebih lanjut perbedaan di antara ketiganya.

BACA JUGA:5 Manfaat Biji Bunga Matahari bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui

Perbedaan Silinder, Minus, dan Plus

Seperti yang sudah dijelaskan bahwa silinder, minus, dan plus merupakan tiga kondisi kelainan refraksi mata.

Umumnya, kondisi ini terjadi disebabkan oleh gaya hidup atau kebiasaan buruk dalam jangka panjang yang mengakibatkan menurunnya kinerja mata.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah penjelasan tentang perbedaan mata silinder, minus, dan plus. 

1. Definisinya

Perbedaan silinder, minus, dan plus yang pertama terletak pada definisinya.

BACA JUGA:5 Tips Jitu Menjaga Mata Tetap Sehat, Bukan Cuma Pakai Kacamata Anti Radiasi

Mata silinder adalah kondisi ketika kornea mata tidak berbentuk cembung secara sempurna.

Kondisi ini disebut juga dengan astigmatisme.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: apa yang dimaksud mata minus