Bahaya! Ini 8 Makanan dan Minuman yang Tidak Boleh Dikonsumsi Bersamaan dengan Udang
Kenali 8 jenis makanan dan minuman yang jadi pantangan setelah makan udang.--freepik.com/freepik
4. Makanan Tinggi Pati
Makanan tinggi pati, seperti roti, pasta, atau nasi, tidak cocok dipadukan dengan udang.
BACA JUGA:WOW! Ini Dia Manfaat Baik Biji Semangka, Salah Satunya Bikin Awet Muda
Mengonsumsi banyak pati bersama udang dapat menimbulkan rasa kembung dan berat pada perut.
Pilihlah sayuran atau makanan pendamping yang lebih ringan untuk melengkapi rasa udang yang lembut.
Hal ini bisa membantu menghindari penyakit pencernaan dan kembung.
5. Buah Jeruk
Perasan lemon sering digunakan sebagai tambahan yang umum pada beberapa hidangan udang.
Namun mengonsumsi udang dengan buah jeruk dalam jumlah yang berlebihan dapat menyebabkan masalah pencernaan.
BACA JUGA:Sering Diabaikan, Berikut Cara Membuat Olahan Keripik dari Biji Durian
Kondisi ini terjadi karena keasaman pada buah jeruk dapat berinteraksi dengan protein pada udang dan menyebabkan sakit perut.
Jika tetap ingin mengonsumsi perasan lemon dengan udang, pastikan tidak berlebihan.
6. Ayam
Ayam dan udang merupakan sama-sama lauk yang lezat.
Terkadang beberapa individu suka mengonsumsi udang dan ayam di saat bersamaan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: