Cara Ampuh Menghindari Bug Saat Update iOS di iPhone!
Pelajari tips praktis untuk menghindari bug saat update iOS di iPhone Kamu. Ikuti langkah-langkah mudah agar update iOS berjalan lancar tanpa masalah!--Instagram.com/elwifak_phone_official
Jadi, pastikan baterai iPhone Kamu penuh atau setidaknya terhubung ke charger selama update.
Jangan sampai iPhone mati di tengah update karena bisa bikin error.
BACA JUGA:Perbandingan Daya Tahan Baterai iPhone Sebelum dan Sesudah Update iOS: Apa yang Berubah?
4. Kosongkan Ruang Penyimpanan
Update iOS biasanya butuh ruang penyimpanan yang cukup besar.
Pastikan iPhone Kamu punya ruang yang cukup sebelum mulai update.
Kamu bisa hapus aplikasi atau file yang gak penting buat nambahin ruang.
Cara Cek dan Kosongkan Ruang Penyimpanan
- Buka Settings.
- Pilih General.
- Tap iPhone Storage.
- Hapus aplikasi atau file yang jarang dipake.
BACA JUGA:Perbandingan Daya Tahan Baterai iPhone Sebelum dan Sesudah Update iOS: Apa yang Berubah?
5. Update Aplikasi ke Versi Terbaru
Kadang, bug muncul karena ada aplikasi yang gak kompatibel dengan iOS terbaru.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: