BANNER KPU
HONDA

Penting Merawat Rambut untuk Cowok! Simak Tips Merawat Rambut yang Keren dan Sehat

Penting Merawat Rambut untuk Cowok! Simak Tips Merawat Rambut yang Keren dan Sehat

Cari tahu cara merawat rambut cowok dengan mudah dan efektif. Dapatkan tips mudah ntuk menjaga rambut tetap sehat dan keren.--Freepik.com/cookie_studio

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Saat ngomongin perawatan rambut, sering kali muncul pertanyaan, “Apakah merawat rambut cewek dan cowok itu berbeda?” Jawabannya, iya, bisa dibilang berbeda. 

Kenapa? Karena kebutuhan rambut cewek dan cowok itu bisa beda tergantung dari jenis rambut, panjang rambut, dan gaya hidup masing-masing.

Rambut cewek biasanya lebih panjang, sehingga butuh perhatian ekstra, terutama dalam hal kelembapan dan ketahanan terhadap kerusakan. 

BACA JUGA:Kenapa Rambut Basah Jangan Disisir? Cara Memilih Sisir yang Tepat untuk Rambutmu

Cewek sering menggunakan alat styling seperti catokan dan hair dryer yang bisa bikin rambut kering dan rusak kalau nggak dirawat dengan benar. 

Selain itu, produk perawatan rambut cewek sering kali mengandung bahan yang lebih lembut dan melembapkan.

Di sisi lain, rambut cowok umumnya lebih pendek dan sering kali lebih mudah dirawat.

BACA JUGA:Tips dan Cara Praktis: Ini Rahasia Merawat Rambut dengan Aloe Vera

Tapi bukan berarti perawatan rambut cowok bisa asal-asalan.

Cowok juga perlu memperhatikan kesehatan rambut dan kulit kepala. 

Rambut yang nggak dirawat bisa jadi berminyak, berketombe, atau bahkan rontok.

Jadi, yuk kita bahas gimana sih cara merawat rambut cowok yang benar!

BACA JUGA:Rahasia Merawat Rambut Keriting agar Tetap Sehat dan Cantik

1. Pilih Sampo yang Tepat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: