HONDA

5 Tips Skincare Pria Anti Ribet, Wajah Ganteng dan Cerah Tanpa Kosmetik

5 Tips Skincare Pria Anti Ribet, Wajah Ganteng dan Cerah Tanpa Kosmetik

5 Tips Skincare Pria Anti Ribet, Wajah Ganteng dan Cerah Tanpa Kosmetik!--freepik

3. Mencukur Jenggot dan Kumis 

Tips skincare bagi pria berikutnya ialah dengan cara rutin mencukur kumis dan jenggot. 

BACA JUGA:Jangan Asal Beli Skincare, Ini 5 Kandungan Skincare yang Ampuh Mengecilkan Pori-pori Wajah

BACA JUGA:3 Penyebab Skincare Tidak Berfungsi Optimal dan Jerawat Betah di Wajah

Tempat tumbuhnya kumis dan jenggot merupakan area kulit sensitif, sehingga jika kalian tidak mampu merawatnya, sebaiknya hindari menumbuhkan bulu di sana.

Selain itu, dengan mencukur jenggot dan kumis secara rutin akan membuat pria tampak tampil lebih muda, sehingga sangat baik untuk rutin mencukur.

4. Melindungi Kulit dari Sinar Matahari Langsung

Sinar UV yang terdapat dalam radiasi matahari memiliki dampak yang negatif bukan hanya bagi kulit, tapi juga bagi kesehatan secara keseluruhan. 

Tidak hanya menjadikan kulit jadi lebih hitam dan kering, sinar UV juga berpotensi menimbulkan kanker.

Agar terhindar dari ancaman tersebut, upayakan melakukan perawatan kulit atau skincare dengan mengaplikasikan sunscreen pada kulit sebelum beraktivitas di luar dengan menggunakan sunscreen kandungan SPF 30.

BACA JUGA:Selamat Tinggal Keriput, Ini 7 Tips Memilih Skincare untuk Usia 40 Tahun agar Kulit Kencang dan Sehat

BACA JUGA:6 Tanda Produk Skincare Tidak Cocok dengan Kulit Wajah, Termasuk Munculnya Jerawat

Selain itu, hindari juga mengenakan pakaian yang berwarna gelap atau hitam saat sedang keluar rumah agar sinar matahari tak mudah terserap ke kulit.

5. Membeli Produk Skincare Sesuai Karakter Kulit

Tips skincare pria yang terakhir adalah dengan memilih produk skincare sesuai dengan karakteristik kulit. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber