BRIlife Hadirkan Beragam Produk dengan Aneka Proteksi, Pendidikan, Kecelakaan Hingga Jiwa
Pendidikan, kecelakaan hingga Jiwa, BRIlife hadirkan beragam produk dengan aneka proteksi.--dokumen/rakyatbengkulu.com
- Manfaat tambahan Santunan meninggal biasa atau akibat Kecelakaan
- Manfaat tambahan Personal Accident (PA)
- Manfaat tambahan Santunan Cacat tetap.
- Jaringan provider Rumah Sakit yang tersebar diseluruh Indonesia.
BACA JUGA:BRI Raih Penghargaan, Ketahui Lokasi ATM BRI di Palembang dan Program Bagi UMKM
BACA JUGA:Nikmati Kemudahan Transaksi Melalui Payroll BRI
Lantas apa saja produk BRILife?
Kirana Plus
Memberikan Manfaat Perlindungan Jiwa.
100% uang pertanggungan dan pertanggungan berakhir (untuk pembayaran premi tahunan).
100% uang pertanggungan dan tambahan uang pertanggungan sebesar sisa premi tahunan untuk masa asuransi yang belum selesai dan pertanggungan berakhir untuk pembayaran di muka seluruh premi.
Prolifera
Program asuransi mikro yang memberikan manfaat perlindungan selama 1 tahun terhadap kesehatan, kecelakaan dan meninggal dunia.
BACA JUGA:Begini Langkah-langkah Menggunakan Asisten Virtual BRI Sabrina
BACA JUGA:BRI Borong 3 Penghargaan Bergengsi Top BUMN Awards 2024, Sunarso Sabet Best CEO
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: