Klasemen Timnas Indonesia Tersingkir dari Piala AFF 2024, Akhiri Grup B Di Posisi Ketiga

Malam tadi pertandingan yang sangat menguras energi para pemain Timnas Indonesia namun harus berakhir diposisi ketiga klasemen Piala AFF 2024--Instagram/timnasindonesia
Sementara itu, Laos yang hanya mengumpulkan 2 poin harus puas berada di posisi juru kunci Grup B Kekalahan Indonesia dalam laga terakhir ini mengakhiri harapan mereka untuk melaju lebih jauh dalam Piala AFF 2024.
Meskipun sempat menunjukkan performa yang menjanjikan, seperti kemenangan 2-1 atas Laos dan hasil imbang 1-1 dengan Vietnam, kegagalan di pertandingan krusial ini membuat langkah Timnas Indonesia terhenti.
BACA JUGA:Timnas Indonesia Imbang 3-3 Melawan Laos dalam Pertandingan Grup B Piala AFF 2024
BACA JUGA:Timnas Indonesia Menang 1-0 atas Myanmar Berkat Tendangan Asnawi di ASEAN Cup 2024
Kini, Indonesia harus menunggu lagi untuk kesempatan berikutnya dalam ajang sepak bola terbesar se-Asia Tenggara ini untuk unjuk kemampuan kembali dalam laga sepakbola.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: