HONDA

Pose Mudik Ala Anak Gen Z yang Wajib Dicoba! Kamu Gaya Apa?

Pose Mudik Ala Anak Gen Z yang Wajib Dicoba! Kamu Gaya Apa?

Pose Mudik Ala Anak Gen Z yang Wajib Dicoba! Kamu Gaya Apa?--Instagram/Lemon8Indonesia

RAKYATBENGKULU.COM - Mudik menjadi momen yang selalu dinantikan, terutama bagi anak Gen Z yang gemar mengabadikan setiap perjalanan mereka. 

Tidak hanya sekadar pulang kampung, mudik juga menjadi ajang untuk berbagi keseruan di media sosial. 

Nah, berikut ini beberapa pose khas anak Gen Z saat mudik yang bisa bikin feed makin keren dan berkesan!

1. Pose “Ready to Go” di Stasiun atau Bandara

Pose ini menjadi tanda resmi bahwa perjalanan mudik telah dimulai! 

BACA JUGA:2.310 Anggota KPPS Dilantik di Bengkulu Selatan, Siap Gelar PSU pada April 2025

BACA JUGA:Arus Mudik Lebaran, Kendaraan di Tol Bengkulu-Taba Penanjung Melonjak 25,42 Persen

Biasanya, anak Gen Z akan berdiri dengan koper di tangan, memakai kacamata hitam, dan menunjukkan ekspresi siap berpetualang. 

Jangan lupa latar belakang berupa stasiun, bandara, atau terminal agar vibes-nya semakin terasa.

2. Selfie di Dalam Kendaraan

Baik naik pesawat, kereta, atau mobil pribadi, selfie di dalam kendaraan adalah pose wajib. 

Angle terbaik adalah dengan cahaya natural dari jendela, ditambah ekspresi excited atau candid. Jika ingin lebih estetik, tambahkan filter soft tone agar terlihat lebih keren.

BACA JUGA:Amankan Libur Lebaran, Polres Kepahiang Kerahkan Polisi Tak Berseragam di Tempat Wisata

BACA JUGA:Innalillahi, Ibu dan Anak Tenggelam di Wisata Curug Cay Bengkulu Tengah, Ditemukan Tak Bernyawa

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: