Ingin KUR di Bank BRI, Hindari 5 Usaha Ini Jadi Jaminan, Karena Pasti Sulit Dikabulkan

Rabu 04-10-2023,01:25 WIB
Reporter : Peri Haryadi
Editor : Peri Haryadi

Usaha berikutnya yang sulit dikabulkan pinjaman KUR di Bank BRI, usaha pengumpulan barang bekas. Tidak dikabulkannya usaha demikian untuk mendapatkan pinjaman KUR, bukan karena berhubungan dengan barang rongsokan.

Tapi usaha di bidang ini, harganya relatif tidak stabil. Bahkan untuk sekarang ini, cendrung turun.

5. Usaha Online Reseller.

Terakhir dalam artikel ini, usaha yang tidak bisa dibiayai dari pinjaman KUR Bank BRI, usaha online reseller. Kenapa demikian? Usaha online reseller ini, merupakan usaha berjualan online, tapi tidak memiliki stok barang sendiri.

BACA JUGA:Syarat KUR BRI Wajib Terpenuhi ! Bila Anda Mau Pinjaman Rp 100 Juta untuk Modal Usaha Bisa Cair

Dia hanya menjual barang, namun barang tersebut keberadaannya dengan orang lain. Ia lebih fokus kepada menjual barang.

Sementara salah satu syarat bisa mendapatkan KUR, harus ada stok barang yang dijual dan tempatnya pun terlihat jelas.

Untuk diketahui, KUR merupakan program pemerintah. Bertujuan memudahkan masyarakat atau pelaku usaha kecil dan menengah untuk mendapatkan akses permodalan dari perbankan.

Pinjaman yang bisa diajukan, mulai dari Rp1 juta hingga maksimal Rp500 juta. Dibagi dalam beberapa kategori, diantaranya KUR Super Mikro, pinjaman dari Rp1 juta hingga maksimal Rp10 juta. 

BACA JUGA:Weton Ini yang Paling Hebat karena Dijaga Khodam Leluhurnya, Dapat Menggetarkan Langit

Kemudian KUR Mikro, bisa pinjam sampai Rp50 juta. Selanjutnya KUR Kecil, pinjaman bisa sampai Rp100 juta. Inilah sekilas mengenai KUR di Bank BRI.

Untuk informasi lebih jelasnya, anda harus datang ke Bank BRI terdekat. Semoga bermanfaat.**

 

Kategori :