Hal ini karena batang serai bersifat diuretik. Adapun urin yang keluar merupakan urin yang bercampur dengan racun dalam tubuh.
BACA JUGA:Motorola RAZR: Handphone Lipat Terpopuler pada Masanya, Kini Hadir dengan Versi Terbaru
Menguatkan sistem syaraf
Batang serai mengandung magnesium, fosfor dan folat yang mendukung kesehatan saraf. Ketika kesehatan sistem syaraf tetap terjaga, tubuh akan lebih mudah menjalankan fungsinya, mengingat sesuatu dan memproses informasi.(**)