Selain untuk Kesehatan, Ini Alasan Makan Mangga Baik Dilakukan Setiap Hari

Rabu 29-11-2023,15:07 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Heri Aprizal

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Semua buah-buahan memiliki banyak kebaikan dan manfaat bagi kesehatan, tidak terkecuali mangga.

Kesegaran buah mangga ini memang menggoda. Selain memiliki rasa yang enak, buah mangga memiliki sejumlah manfaat kesehatan. 

Tidak hanya enak dikonsumsi secara langsung, buah mangga yang memiliki rasa manis dan asam juga nikmat diolah menjadi jus buah yang segar.

Mangga muda yang cenderung memiliki rasa asam pun cukup digandrungi banyak orang. Mangga muda bisa diolah menjadi rujak buah, asinan bahkan manisan.

BACA JUGA:Tips Menanam Mangga di Rumah Supaya Berbuah Lebat, Tak Disangka Ada 2 Bahan Ini

Mengonsumsi buah mangga dengan perut kosong memainkan peran dalam detoksifikasi sistem dan penyerapan vitamin, mineral dan antioksidan lebih baik.

Sumber mineral dan folat yang baik dalam buah mangga juga merupakan asupan nutrisi penting selama kehamilan, karena folat dapat mendukung pertumbuhan dan perkembangan janin yang sehat.

1. Menjaga Kesehatan Jantung

Buah mangga dengan kandungan kalium yang berperan mengontrol tekanan darah dan menjaga pembuluh arteri jantung tetap sehat.

Pasalnya, kenaikan asupan kalium akan sebanding pula dengan penurunan zat sodium dalam tubuh.

BACA JUGA:Konsumsi Makanan Tinggi Protein dan Buah, Gaya Hidup Sehat Ala Cristiano Ronaldo

2. Menurunkan Berat Badan

Kandungan serat dalam mangga bisa mempertahankan rasa kenyang lebih lama. Buah mangga yang kaya serat probiotik yang membatu pertumbuhan bakteri menguntungkan dalam usus.

Apabila dikonsumsi dalam jumlah cukup dan tidak berlebihan, buah mangga bermanfaat untuk menurunkan berat badan. Karena kulit buah mangga mengandung zat fitokimia yang berfungsi sebagai penghilang lemak alami.

3. Berpotensi Mencegah Kanker

Kategori :