Umumnya anak kedua memiliki hubungan yang baik dengan pasangan karena sisi anak kedua yang pengertian dan santai dalam bersikap.
Anak kedua memiliki pemahaman bahwa dalam kehidupan ada banyak hal yang tidak adil dan yang bisa dilakukan menerimanya dengan lapang dada.