8 Merek Jam Tangan Tertua di Dunia

Minggu 25-02-2024,08:45 WIB
Reporter : Hendri Saputra
Editor : Heri Aprizal

3. Breguet (1775)

Brand Breguet ini lahir dari tangan seorang pembuat jam bernama Abraham-Louis Breguet.

Beliau ini membuat berbagai inovasi di dalam jam tangan saku seperti tourbillon, pegas rambut, dan juga sistem penggulungan tanpa kunci.

4. Patek Philippe (1839)

BACA JUGA:Lengkapi Penampilanmu dengan Brand Jam Ternama, Ini Dia 5 Merek Jam Tangan Termahal di Dunia

Patek Philippe lahir dari seorang imigran asal Polandia yang bernama Antoni Patek dan Franciszek Czapek.

Dimana mereka ini memiliki latar belakang militer sebelum memasuki industri jam.

5. Piaget (1874)

Piaget merupakan sebuah brand jam tangan yang diluncurkan oleh Georges-Édouard Piaget di La Côte-aux-Fées, Swiss pada tahun 1874.

BACA JUGA:Cocok untuk Pria dan Wanita! Ini Rekomendasi 5 Smartwatch Terbaik Harga di Bawah Rp1 Jutaan

Uniknya, Piaget memulai workshop pertamanya di usia 19 tahun.

6. Audemars Piguet (1875)

Edward Auguste Piguet and Jules Louis Audemars meluncurkan Audemars Piguet di Le Brassus, Switzerland pada tahun 1875.

Adapun mereka ini dikenal sebagai tokoh inovatif di industri jam tangan.

BACA JUGA:Keren! Ini 5 Rekomendasi Smartwatch Terbaik dan Harga Terjangkau Tahun 2023

7. Bvlgari (1884)

Kategori :