4 Resep Menu Buka Puasa dan Sahur Simpel dan Mudah Dibuat

Kamis 21-03-2024,08:37 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Febi Elmasdito
4 Resep Menu Buka Puasa dan Sahur Simpel dan Mudah Dibuat

- Aduk-aduk hingga tomat dan cabai menjadi layu. 

- Selanjutya masukkan kangkung dan oseng hingga sampai layu. 

- Masukan sedikit air dan masak hingga matang. 

- Cah kangkung di sajikan selagi hangat.

BACA JUGA:4 Resep Menu Buka Puasa dan Sahur yang Mudah untuk Dibuat

3. Resep Tahu Cabai Garam

Bahan-bahan: 

- 2 buah tahu, potong dadu 

- 5 siung bawang putih 

- 8 buah cabai rawit 

- 3 sdm tepung bumbu serbaguna 

- garam dan lada bubuk, secukupnya 

- air secukupnya 

BACA JUGA:Nikmati Menu Spesial Bento Ramadhan dari HokBen, Harga Mulai Rp50 Ribuan

Cara membuat: 

- Masak air sampai mendidih selanjutnya masukan garam juga merica secukupnya. 

Kategori :