Ibu-ibu Wajib Tahu, Cara Mencuci Handuk yang Dekil jadi Auto Kinclong

Senin 06-05-2024,07:51 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Heri Aprizal

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Kesehatan kulit tubuh dapat dipengaruhi oleh kebersihan handuk.

Handuk yang bersih akan membuat kulit tubuh lebih sehat, serta terhindar dari bakteri dan kuman yang bisa membahayakan kulit.

Maka dari itu, informasi ini penting banget buat kamu ketahui bagaimana cara membersihkan handuk dengan tepat.

Karena tidak disarankan untuk mencuci handuk dengan milik orang lain secara bersamaan.

Dan pastikan kamu harus langsung menjemur handuk yang baru saja dicuci di bawah sinar matahari.

BACA JUGA:Jangan Dilakukan Lagi, Ini 9 Kesalahan yang Sering Terjadi Saat Mencuci Pakaian dengan Mesin Cuci

Ini dilakukan untuk menghindari handuk jadi lembab yang dapat memicu timbulnya jamur. Lantas, bagaimana cara membersihkan handuk yang menghitam?

Artikel di bawah ini akan dijelaskan secara lengkap cara mencuci handuk yang dekil jadi bersih seperti baru, simak yuk!

1. Cuka

Salah satu bahan yang sering dipakai untuk membersihkan noda pada handuk membandel adalah cuka.

Kamu bisa menemukan cuka ini dengan mudahnya di toko yang menjual bahan masakan.

Cuka diketahui memiliki tingkat keasaman yang cukup baik, jadi nggak bakal merusak handuk kamu.

BACA JUGA:Tips Ampuh Mengatasi Masalah Pengering Mesin Cuci yang Tidak Mau Berputar

Kandungan asam asetat yang ada dalam cuka terbilang cukup ampuh bisa membuat handuk kamu jadi lebih cerah. 

Cara mencuci handuk dengan cuka terbilang yaitu mudah, hanya dengan menggunakan air hangat yang bisa membuat teksturnya semakin halus.

Kategori :