5 Tanaman Mengandung Pestisida Alami, Begini Cara Mengolahnya

Kamis 16-05-2024,19:34 WIB
Reporter : Badri
Editor : Peri Haryadi

Bawang putih mengandung minyak atsiri, flavonoid dan juga saponin.

Cukup diblender sebanyak 5 siung, kemudian ekstrak bawang putih dijadikan 1 liter dan cara pengaplikasiannya juga sama dengan ekstrak daun pepaya.

5. Cabai Rawit Setan.

Cukup ambil 10 buah cabai rawit setan matang, kemudian diblender dan dijadikan 1 liter.

BACA JUGA:Disorot Media Vietnam, Sebut Timnas Indonesia Bakal Bawa Skuad Terkuat yang Pernah Ada dalam Sejarah

Setelah diblender, bisa langsung digunakan dengan dosis 1 gelas setiap 16 liter tangki penyemprotan dengan interval seminggu sekali pengaplikasian.

Itulah 5 bahan tanaman yang terdapat di sekitaran kebun bisa dimanfaatkan menjadi pestisida alami.

Apalagi saat tanaman sayuran pada masa vegetatif, ini bisa jadi solusi mengurangi biaya perawatan membeli pestisida kimia.

BACA JUGA:Bupati Rejang Lebong: ASN Harus Netral di Pilkada November 2024

Dimasa sekarang ini, petani dituntut untuk mengupgrade ilmu serta memiliki kreativitas, mengurangi penggunaan bahan kimia.

Mengingat harga pestisida kimia kerap mengalami kenaikan, karena tidak adanya subsidi dari pemerintah.(**)

Kategori :