Wow! Ini Cara Hemat Baterai iPhone dengan Optimasi GPS dan Lokasi

Minggu 19-05-2024,19:57 WIB
Reporter : Neni Anggraeni
Editor : Peri Haryadi

- Pilih Pembaruan Aplikasi Latar Belakang (Background App Refresh)

BACA JUGA:Fitur-Fitur iOS Baru yang Bisa Menguras Baterai iPhone Kamu

- Matikan pembaruan aplikasi latar belakang untuk aplikasi yang tidak perlu menggunakan lokasi secara terus-menerus.

4. Nonaktifkan Layanan Lokasi untuk Sistem

iPhone menggunakan layanan lokasi untuk beberapa fitur sistem yang mungkin tidak Kamu butuhkan. 

Kamu bisa mematikan beberapa di antaranya:

- Buka Pengaturan (Settings)

- Pilih Privasi (Privacy)

- Pilih Layanan Lokasi (Location Services)

- Gulir ke bawah dan pilih Layanan Sistem (System Services)

BACA JUGA:Kenapa Baterai iPhone Kamu Cepat Habis Setelah Update iOS? Ini Alasannya!

- Nonaktifkan fitur yang tidak perlu seperti Iklan Apple Berdasarkan Lokasi (Location-Based Apple Ads), Kalibrasi Kompas (Compass Calibration), dan lainnya.

Lalu, Kamu juga bisa lebih bijak dalam mengaktifkan dan menonaktifkan GPS.

Misalnya, jika Kamu tidak sedang dalam perjalanan atau tidak memerlukan layanan lokasi, lebih baik matikan GPS.

- Swipe ke bawah dari kanan atas layar (untuk iPhone X ke atas) atau dari bawah layar (untuk iPhone 8 ke bawah) untuk membuka Control Center

BACA JUGA:Wujudkan Pernikahan yang Aestetik! Ini 20 Lagu Barat Romantis untuk Pernikahan Kamu

Kategori :