4. Lakukan Pengecekan Teromol
Anda juga harus melakukan pengecekan pada bagian teromol, karena terkadang gangguan pengereman juga disebabkan oleh kendala di sana.
Di teromol, kotoran akibat sisa genangan air dan debu sering menumpuk di san.
Jadi pengecekan teromol ini sangat penting dan hendaknya dilakukan secara rutin.
Teromol sebaiknya dibersihkan sejak dini sebelum mengalami kemacetan.
BACA JUGA:Mutasi Pimpinan Kejaksaan Negeri, Ini Dia 153 Kajari Baru Diangkat Jaksa Agung
BACA JUGA:Ini Daftar Lengkap Mutasi Kajari oleh Kejagung, Total 135 Kepala Kejaksaan Negeri
5.Gunakan Cairan Penetran Khusus
Anda juga harus menggunakan cairan penetran khusus rem untuk membersihkan kerak atau kotoran.
Biasanya, Ketika rem sudah lama tidak dicek, maka kerak dan kotoran dipastikan sudah menumpuk pada rem mobil Anda.
Inilah yang wajib dan rutin Anda bersihkan hingga rem mobil yang dikendarai tetap pakem.
BACA JUGA:7 Manfaat Ikan Bandeng untuk Kesehatan, Salah Satunya Merawat Tulang dan Gigi
BACA JUGA:Bisa Disajikan Setiap Hari, Beberapa Buah ini Diketahui Peninggi Badan Anak
Demikian informasi 5 cara merawat rem mobil tanpa harus ke bengkel.
Semoga pemahaman 5 cara ini mampu merawat rem hingga berfungsi dengan baik.
Ketahanan rem dan kampas rem bisa terjaga kurun waktu lama, semoga informasi ini bermanfaat.**