Ingin Dapat Beasiswa dari Baznas Bengkulu, Ini Syarat yang Harus Dipenuhi

Minggu 14-07-2024,19:22 WIB
Reporter : Badri
Editor : Peri Haryadi

BACA JUGA:Begini Sejarah Bubur Kampiun Makanan Khas Asal Minangkabau, Wajar Saja Banyak Penggemar Setianya!

BACA JUGA:Terbaru! 8 Rekomendasi Mobil Bekas Tahun Muda dengan Harga Cuma 70 Jutaan

3. Fotocopy KK dan KTP kedua orang tua & pemohon (KK dan KTP domisili Provinsi Bengkulu).

4. Fotocopy Kartu Pelajar/ Mahasiswa.

5. Surat keterangan aktifsckolah/ kuliah. SKTM (Surat Keterangan Tidak Mampu dari Kecamatan/ Lurah / Kepada Desa).

6. Mengisi surat pernyataan tidak menerima beasiswa dari pihak lain meterai 10.000 format surat bisa didownload pada link yang sudah disediakan Baznas Bengkulu.

7. Membuat denah / sketsa alamat rumah tinggal.

8. Semua persyaratan diatas apabila tidak lengkap maka peserta akan langsung dinyatakan TIDAK LULUS.

B. PERSYARATAN KHUSUS

TINGKAT SMA/SMK/MA

1. Beragama Islam.

2. Bersekolah di Provinsi Bengkulu.

3. Fotocopy bukti pembayaran SPP bulan terakhir.

BACA JUGA:Makanan Legendaris Bubur Kampiun Sumardi di Kota Bengkulu, Begini Sejarahnya

BACA JUGA:Wow, Ini 5 Rempah Khas Indonesia yang Harganya Mahal di Luar Negeri

4. Lampirkan surat rekomendasi dari Kepala Sekolah yang sudah dibentuk UPZ (Unit Pengumpul Zakat dari BAZNAS Provinsi Bengkulu) Siswa/l berada di kelas XI pada bulan Juli 2024.

Kategori :