Cara Mudah Pengolahan Pelepah Kelapa Sawit Jadi Pakan Ternak

Rabu 17-07-2024,08:01 WIB
Reporter : Hendri Saputra
Editor : Heri Aprizal

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Kelapa sawit merupakan tanaman multiguna.

Dimana hampir seluruh dari tanaman kelapa sawit ini memiliki banyak manfaat.

Bisa dikatakan tanaman kelapa sawit ini tidak memiliki limbah.

Seperti salah satunya yang akan diulas pada artikel kali adalah pemanfaatan pelepah tanaman kelapa sawit untuk pakan ternak.

Untuk pengaplikasian pelepah kelapa sawit ini menjadi pakan ternak yang memerlukan beberapa langkah untuk memastikan bahwa pakan yang dihasilkan berkualitas dan aman untuk dikonsumsi oleh ternak. 

BACA JUGA:Hijauan untuk Pakan Ternak Susah Didapat Saat Musim Kemarau? Silase Solusinya

BACA JUGA:Pemanfaatan Bonggol Jagung Sebagai Alternatif Pakan Ternak, Begini Caranya

Berikut ini adalah langkah-langkah yang bisa diikuti yang telah dirangkum rakyatbengkulu.com dari berbagai sumber antara lain:

1. Pengumpulan dan Persiapan Bahan

Mengumpulkan pelepah kelapa sawit yang sudah dipangkas.

Kemudian Pilih pelepah kelapa sawit yang masih segar dan tidak terlalu kering.

2. Pencacahan

Pelepah kelapa sawit harus dicacah menjadi ukuran yang lebih kecil untuk memudahkan pencernaan oleh ternak. 

BACA JUGA:Nutrisi Hewan, Ini Manfaat dan Penggunaan Umbi Talas Sebagai Pakan Sapi

BACA JUGA:Merupakan Hasil Silangan, Ini Fakta Unik Ayam Bekisar Ayam Hias Indonesia

Kategori :