Tenor 13 Tahun, PNS Bisa Pinjam Dana Rp45 Juta – Rp65 Juta Dengan Angsuran Ringan

Minggu 01-09-2024,20:12 WIB
Reporter : Peri Haryadi
Editor : Peri Haryadi

- Angsuran dari pokok pinjaman: Rp352.564 per bulan.

- Angsuran dari bunga pinjaman: Rp293.422 per bulan.

- Jumlah angsuran pinjaman atau pemotongan gaji Rp645.986 per bulan.

- Total pengembalian pinjaman: Rp100.773.816 selama 13 tahun.

- Total bunga dari pokok pinjaman: Rp45.773.816 selama 13 tahun.

BACA JUGA:Dana Bos Tahap III Sudah Bisa Dicairkan, Syaratnya laporan Penggunaan Dana BOS Sebelumnya

BACA JUGA:Kereta Api Pengangkutan Minyak Tabrak Mobil Angkutan Pedesaan, 1 Penumpang Meninggal Dunia

3. Plafon pinjaman KUR Rp65.000.000 tenor 13 tahun.

- Angsuran dari pokok pinjaman: Rp416.667 per bulan.

- Angsuran dari bunga pinjaman: Rp346.771 per bulan.

- Jumlah angsuran pinjaman atau pemotongan gaji Rp763.438 per bulan.

- Total pengembalian pinjaman: Rp119.096.328 selama 13 tahun.

- Total bunga dari pokok pinjaman: Rp54.096.328 selama 13 tahun.

BACA JUGA:Pertamina Turunkan Harga Dex Series dan Pertamax Series di September 2024

BACA JUGA:Resep Sayap Ayam Goreng Ala Chef Devina Hermawan dengan Oseng Bawang yang Lezat

Dari rincian di atas, masyarakat di Provinsi Bengkulu bisa melihat perbedaan angsuran disesuaikan dengan besaran pinjaman, antara Rp45 juta sampai dengan Rp65 juta.

Kategori :