4. Shio Anjing (1958, 1970, 1982, 1994, 2006)
Anjing di tahun 2025 harus ekstra waspada dalam hal keuangan.
Kalau kamu tergoda buat ikut lotre atau permainan keberuntungan lainnya, lebih baik urungkan niat.
Tahun ini, peruntungan Anjing dalam hal spekulasi memang gak terlalu kuat.
Malah bisa-bisa kamu malah kehilangan lebih banyak daripada yang kamu harapkan.
BACA JUGA:Tahun Ular Kayu 2025: Shio yang Akan Mengalami Transformasi Hidup Besar!
BACA JUGA:Investasi 101 Buat Shio 2025: Sektor yang Bakal Cuan Banget!
Saran buat kamu: Jangan terlalu tergoda dengan iming-iming kaya mendadak.
Kamu lebih baik memfokuskan energi kamu ke aktivitas yang bisa membangun stabilitas keuangan, kayak meningkatkan keterampilan kerja atau ikut kursus yang relevan sama passion kamu.
5. Shio Monyet (1956, 1968, 1980, 1992, 2004)
Monyet biasanya suka tantangan dan petualangan, termasuk dalam hal gambling atau main lotre.
Tapi di 2025, Monyet sebaiknya berhati-hati, karena bintang keberuntungan kamu lagi kurang bagus di sektor ini.
Tahun ini, uang kamu lebih baik disimpan atau diinvestasikan di tempat yang lebih aman.
Saran buat kamu: Gunakan kecerdasan dan ketangkasan kamu buat hal-hal yang lebih produktif.
Kamu bisa banget mencoba bisnis baru yang lebih menantang, atau fokus memperbaiki skill yang udah kamu punya.
Dengan begitu, kamu bisa menghasilkan keuntungan yang lebih pasti daripada sekadar berharap dari lotre.