Tech-Savvy Fitness, Gadget Terbaik untuk Penggemar Olahraga

Minggu 22-12-2024,18:48 WIB
Reporter : Neni Anggraeni
Editor : Peri Haryadi

BACA JUGA:4 Alasan Wanita Perlu Melakukan Olahraga Angkat Beban, Salah Satunya Bikin Bahagia

3. Fitness Tracker, Simpel tapi Fungsional

Kalau kamu nggak butuh fitur terlalu lengkap dari smartwatch, fitness tracker bisa jadi alternatif.

Gadget ini lebih simpel, ringan, dan harganya juga lebih terjangkau.

Rekomendasi Fitness Tracker

Fitbit Charge 5, Punya fitur ECG dan pelacak stres untuk gaya hidup lebih sehat.

Xiaomi Mi Band 8, Budget-friendly dengan fitur yang cukup lengkap, dari monitor detak jantung hingga mode olahraga.

Amazfit Band 7, Daya tahan baterai lama, cocok buat kamu yang nggak mau sering-sering ngecas.

Fitness tracker ini pas banget buat pemula yang baru mulai fokus ke gaya hidup sehat.

BACA JUGA:Manfaat Olahraga Ringan Seperti Berjalan Kaki untuk Kesehatan, Begini Penjelasan dr. Zaidul Akbar

BACA JUGA:5 Rekomendasi Smartwatch Terbaik untuk Memulai Hari dengan Olahraga

4. Smart Water Bottle, Tetap Terhidrasi dengan Gaya

Minum air itu penting banget saat olahraga, tapi kadang kita lupa. 

Nah, di sinilah smart water bottle jadi solusi!

Fitur Menarik

Mengingatkan kamu untuk minum dengan notifikasi atau lampu LED.

Kategori :