Resolusi Tahun Baru yang Realistis! Mulai dari Hal Kecil, Tapi Konsisten

Sabtu 04-01-2025,11:25 WIB
Reporter : Neni Anggraeni
Editor : Neni Anggraeni

Terlalu banyak resolusi bikin kamu bingung dan sulit fokus. 

Pilih satu atau dua target yang benar-benar penting buatmu. 

Misalnya, kalau ingin hidup lebih sehat, fokus saja pada dua hal seperti makan lebih banyak sayur dan minum cukup air.

BACA JUGA:Perubahan Karier di Awal Tahun, Cara Menyusun Rencana Karier 2025

BACA JUGA:Jantungmu Bisa Terancam! Ini 4 Makanan Penyebab Kolesterol Tinggi yang Wajib Kamu Hindari

2. Gunakan Metode SMART

Biar resolusimu lebih terarah, gunakan metode SMART

Specific Targetmu harus jelas.

Measurable Bisa diukur, misalnya "baca satu buku per bulan".

Achievable Realistis buat dilakukan.

Relevant Sesuai kebutuhan atau prioritas hidupmu.

Time-bound Ada batas waktu, seperti "selesaikan dalam 3 bulan".

3. Buat Jadwal Harian atau Mingguan

Langkah kecil terasa lebih ringan kalau ada jadwal.

Misalnya, tetapkan hari Senin untuk meal prep sehat atau Sabtu pagi untuk bersih-bersih kamar.

BACA JUGA:6 Kebiasaan Buruk yang Perlu Ditinggalkan di Tahun Baru, Karena Waktu Tidak Pernah Menunggu!

Kategori :