2. Kematangan Emosional
Setelah menikah, pasangan harus mampu mengelola emosi dengan baik.
Ini berarti tidak mudah marah, cemburu, atau merasa tersinggung tanpa alasan yang jelas.
Kematangan emosional juga mencakup kemampuan untuk bersabar dan memahami kebutuhan pasangan.
Termasuk bagaimana menjaga suasana hati tetap positif meskipun menghadapi tekanan.
3. Tanggung Jawab
Menikah berarti siap memikul tanggung jawab baru.
BACA JUGA:Keharmonisan Rumah Tangga, Begini Cara Memahami Love Language Suami yang Sayang kepada Istri
BACA JUGA:Attitude Komunikasi, 7 Hal yang Bisa Membuat Lawan Bicara Hilang Respect dan Melukai Harga Diri
Baik secara emosional, finansial, maupun sosial.
Pasangan yang dewasa memahami bahwa kehidupan pernikahan membutuhkan kerja sama dalam menjalankan peran masing-masing.
Suami dan istri harus bersedia berbagi tanggung jawab rumah tangga.
Mulai dari mengelola keuangan dan mendukung satu sama lain dalam mencapai tujuan bersama.
4. Kompromi dan Fleksibilitas
Dalam hubungan pernikahan, tidak semua hal dapat berjalan sesuai keinginan diri pribadi saja.