'Lengkapin Dulu, Baru Gas!' Astra Motor Bengkulu Ingatkan Bikers: Gaya Oke, Safety Nomor Satu

Minggu 22-06-2025,18:54 WIB
Reporter : Nova Dwi Amanda
Editor : Peri Haryadi
'Lengkapin Dulu, Baru Gas!' Astra Motor Bengkulu Ingatkan Bikers: Gaya Oke, Safety Nomor Satu

“Naik motor itu bukan cuma soal gaya, tapi juga soal safety,” tulis Astra Motor Bengkulu dalam unggahannya di Instagram @hondabengkulu.

Lebih dari sekadar pesan keselamatan, kampanye ini juga ingin menyampaikan bahwa tampil stylish dan aman bisa dilakukan sekaligus.

BACA JUGA:Dua Pembalap Binaan Astra Honda Siap Taklukan Sirkuit Ikonik di Spanyol

BACA JUGA:Tiga Juara Modifikasi Hadirkan Karya Perdana pada Motor Listrik Honda

“Stay stylish, stay safe bareng Honda,” tambah akun tersebut.

Dengan kampanye ini, Astra Motor Bengkulu berharap semakin banyak masyarakat yang sadar bahwa berkendara aman dimulai dari perlengkapan diri yang lengkap dan sesuai standar.

Ingat, perjalanan yang nyaman dan selamat selalu dimulai dari persiapan yang matang. Jadi, lengkapin dulu… baru gas jalan!

Kategori :