BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Sektor pariwisata di Provinsi Bengkulu terus menunjukkan angka positif.
Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Bengkulu mencatat, sepanjang Januari hingga Juli 2025 jumlah perjalanan wisatawan nusantara (wisnus) yang masuk ke Bengkulu mencapai 4,33 juta perjalanan. Kota Bengkulu menjadi tujuan terbanyak pada Juli 2025 dengan jumlah kunjungan mencapai 299.420 perjalanan. Kepala BPS Provinsi Bengkulu, Win Rizal mengatakan bahwa tren positif pada sektor pariwisata Bengkulu menjadi sinyal baik bagi perekonomian daerah. “Sepanjang Januari hingga Juli 2025, kunjungan wisatawan nusantara ke Bengkulu mencapai 4,33 juta perjalanan. Angka ini menunjukkan bahwa Bengkulu semakin menarik sebagai destinasi wisata domestik,” kata Win Rizal, Senin 1 September 2025. BACA JUGA:Polres Mukomuko Gelar Patroli Skala Besar Usai Aksi Demo, Antisipasi Gangguan Kamtibmas BACA JUGA:241 Titik Panas di Bengkulu Muncul, Warga Diminta Waspada Kebakaran Tingkat hunian kamar hotel berbintang yang menembus 50,24 persen pada Juli 2025 juga menjadi indikator peningkatan aktivitas ekonomi sektor jasa, khususnya perhotelan. “Dibandingkan bulan sebelumnya, okupansi hotel berbintang naik cukup signifikan hingga 4,80 poin,” tambahnya. Lebih lanjut, Win Rizal menyampaikan juga pentingnya menjaga momentum ini. BACA JUGA:Jaga Stabilitas Harga, Perum Bulog Bengkulu Salurkan 1.100 Ton Beras SPHP ke Pasar Tradisional BACA JUGA:Gubernur Helmi Hasan Serahkan 9 Unit Rumah Baru untuk Korban Gempa Bengkulu “Kami berharap tren positif ini terus berlanjut, apalagi dengan dukungan event budaya, pariwisata bahari, serta perbaikan infrastruktur yang sedang berjalan,” tutupnya.BPS Catat Perjalanan Wisata Nusantara di Bengkulu 4,33 Juta Kunjungan
Senin 01-09-2025,15:50 WIB
Reporter : Nova Dwi Amanda
Editor : Febi Elmasdito
Kategori :
Terkait
Senin 01-09-2025,15:50 WIB
BPS Catat Perjalanan Wisata Nusantara di Bengkulu 4,33 Juta Kunjungan
Rabu 27-08-2025,11:56 WIB
Pemprov Bengkulu Fokus Pengembangan Desa Wisata, Dorong UMKM dan Ekonomi Warga
Selasa 05-08-2025,16:45 WIB
Ekonomi Bengkulu Tumbuh Positif, Ekspor Justru Turun 1,65 Persen
Selasa 05-08-2025,16:36 WIB
Ekonomi Bengkulu Tumbuh 6,95 Persen di Triwulan II-2025, Sektor Jasa Jadi Penopang Utama
Kamis 31-07-2025,11:30 WIB
Pererat Kemitraan, RBMG dan Hotel Santika Bengkulu Bahas Sinergi Promosi dan Dukungan Pariwisata
Terpopuler
Sabtu 24-01-2026,16:02 WIB
Spesifikasi nubia RedMagic 11 Air, Gaming Kencang dalam Bodi Ringkas
Sabtu 24-01-2026,14:04 WIB
THR PPPK Paruh Waktu Belum Dianggarkan, BKD Mukomuko Tunggu Regulasi Pusat
Sabtu 24-01-2026,13:49 WIB
Honda Lead 125 Bergaya Elegan Eropa, Skutik Praktis dengan Bagasi Raksasa
Sabtu 24-01-2026,11:52 WIB
Pemkab Mukomuko Siapkan Pembangunan Perumahan Nelayan 2026, Ipuh dan Teramang Jaya Jadi Prioritas
Sabtu 24-01-2026,12:08 WIB
Beli HP Curian Rp300 Ribu, Pemuda Asal Bengkulu Tengah Diringkus Polsek Ratu Agung
Terkini
Sabtu 24-01-2026,17:09 WIB
Program Sagusala Mukomuko Dilanjutkan Bertahap, Fokus Pemerataan Guru
Sabtu 24-01-2026,16:02 WIB
Spesifikasi nubia RedMagic 11 Air, Gaming Kencang dalam Bodi Ringkas
Sabtu 24-01-2026,14:04 WIB
THR PPPK Paruh Waktu Belum Dianggarkan, BKD Mukomuko Tunggu Regulasi Pusat
Sabtu 24-01-2026,13:49 WIB
Honda Lead 125 Bergaya Elegan Eropa, Skutik Praktis dengan Bagasi Raksasa
Sabtu 24-01-2026,12:08 WIB