5 Menu Olahan Ikan Lezat dan Bergizi yang Bikin Anak Ketagihan Makan
5 Menu Olahan Ikan Lezat dan Bergizi yang Bikin Anak Ketagihan Makan--Freepik.com
RAKYATBENGKULU.COM – Membuat anak suka makan ikan memang sering jadi tantangan tersendiri.
Padahal, ikan menyimpan banyak nutrisi penting seperti omega-3, protein tinggi, dan vitamin D yang sangat dibutuhkan untuk tumbuh kembang anak.
Rahasia agar anak doyan makan ikan ternyata terletak pada cara mengolah dan menyajikannya.
Berikut 5 resep olahan ikan kreatif yang gak cuma enak tapi juga sehat, cocok banget jadi favorit si kecil di meja makan!
1. Nugget Ikan Homemade, Renyah dan Sehat
Daripada beli nugget instan yang penuh pengawet, coba buat sendiri yuk!
BACA JUGA:OTT Proyek Jalan Sumut: 5 Tersangka Ditangkap, Nilai Korupsi Capai Rp231 Miliar
BACA JUGA:Pastikan Tidak Ada Kelaparan di Pulau Enggano, Pemprov Bengkulu Pastikan Penanganan Cepat dan Tepat
Gunakan daging ikan tenggiri atau nila yang sudah dihaluskan, tambahkan wortel parut dan tepung roti.
Bentuk sesuai selera, kukus dulu baru goreng. Hasilnya renyah di luar, lembut di dalam, dan aman untuk bekal sekolah.
2. Ikan Krispi Lumer Keju, Gurihnya Bikin Nagih
Potongan ikan dibaluri tepung bumbu, digoreng sampai kecokelatan, lalu taburi keju mozzarella parut yang meleleh hangat.
Perpaduan kerenyahan dan keju lumer ini pasti bikin anak semangat makan ikan tanpa protes.
3. Bola-Bola Ikan Sayur, Kombinasi Ikan dan Sayur yang Lezat
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:

