HONDA

Kejari Mulai Tangani Tunggakan Pajak, Galian C dan Pajak Dana Desa

Kejari Mulai Tangani Tunggakan Pajak, Galian C dan Pajak Dana Desa

KOTA BINTUHAN – Baru beberapa minggu Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kaur melakukan kerjasama dengan pihak Kejari Kaur dalam dalam hal penagihan pajak daerah galian C yang nunggak selama ini di Kabupaten Kaur. Saat ini sudah beberapa pemilik galian C di Kaur yang sudah dipanggil jaksa, bahkan ada yang langsung bersedia membayar pajak. Dengan menyetorkan langsung tunggakan pajak ke bagian pendapatan BKD Kaur. Bahkan dalam waktu dekat, pihak Kejari Kaur juga akan kembali memanggil pemilik galian C lainnya yang selama ini nunggak pajak. Jika tidak dibayarkan dipastikan pihak Kejari Kaur akan memproses hukum pemilik galian C tersebut. Kepastian ini disampaikan langsung oleh Kajari Kaur Nurhadi Puspandoyo, SH, MH didampingi oleh Kasi Datun RD Akmal, SH di Kejari Kaur Rabu (7/4). Selengkapnya baca di Epaper RB

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: