Doa dan Amalan Mustajab Saat Hadapi Gempa
Doa dan Amalan Mustajab Saat Hadapi Gempa--pexels.com/ahmed akacha/rakyatbengkulu.com
BENGKULU, RAKYATBENGKUL.COM – Gempa bumi bisa datang kapan saja, dan hingga sekarang, tidak satupun teknologi yang mampu menebak kapan terjadinya gempa. Jangankan jam, menit apalagi detik, bahkan hari bakal terjadi gempa pun belum ada yang bisa memastikan.
Oleh sebab itu, kita perlu persiapankan diri. Selaku umat Islam, kita tentu harus bergantung dengan Allah SWT.
Salahsatu upaya yang bisa dilakukan menghadapi gempa dan usai gempa, diantaranya dengan bermunajat kepada Allah. Berikut ini beberapa doa mustajab yang dapat dibaca saat menghadapi gempa bumi, yaitu:
BACA JUGA:Gempa Bumi! Ini 5 Hal yang Harus Anda Lakukan Ketika Gempa Bumi Terjadi
• Doa ketika gempa bumi terjadi
Allāhumma innī as'aluka khayraha wa khayra mā fīhā, wa khayra mā ursilati bihi, wa a'ūdzubika min sharrihā, wa sharri mā fīhā, wa sharri mā ursilati bihi
Artinya:
"Ya Allah, aku memohon kepada-Mu kebaikannya dan kebaikan apa yang ada di dalamnya, dan kebaikan apa yang dikirim dengannya. Dan aku berlindung kepada-Mu dari keburukannya dan keburukan apa yang ada di dalamnya, dan keburukan apa yang dikirim dengannya."
BACA JUGA:7 Trik Atasi Rasa Malas dalam Ajaran Islam: Atasi Pengaruh Lingkungan dengan Doa
• Doa setelah gempa bumi terjadi
Alhamdulillāhil-ladzī amannā min hādzihil-hadmi wal-khasfi wal-gharaqi, wa ajārānā min 'adzābi n-nār
Artinya:
"Segala puji bagi Allah yang telah menyelamatkan kami dari reruntuhan, tenggelam, dan api neraka."
• Doa untuk korban gempa bumi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: