Fakta Unik Kucing Odd Eye yang Diangggap Istimewa di Turki, Kedua Matanya Berbeda Warna
Kedua matanya berbeda warna, ini fakta unik kucing Odd Eye yang diangggap istimewa di Turki.--Foto: Facebook.com/Michelmichelle
2. Adanya Mitos Gangguan Pendengaran
Kebanyakan orang menganggap kalau kucing odd eye ini terlahir tuli atau tidak dapat mendengar.
BACA JUGA:Lebih Hemat Biaya, Begini Cara Membuat Pasir Kucing dari 3 Bahan Alternatif
Adapun mitos kucing odd eye ini muncul dikarenakan terdapat kelainan genetik yang biasanya terjadi pada kucing yang berwarna putih.
Sebagian pada kucing berwarna putih memang mempunyai kelainan genetik yaitu tuli bawaan disebabkan degenerasi di bagian dalam telinganya.
Namun anggapan itu tidak sepenuhnya benar, karena 60 persen hingga 70 peraen kucing odd eye dapat mendengar dengan sangat baik.
3. Tidak Selalu Berwarna Putih
Banyak yang mengira kalau hanya kucing berwarna putih yang dapat terlahir dengan kondisi warna mata yang berbeda.
Tetapi kelainan ini dapat terjadi pada kucing lainnya yang tidak selalu memiliki warna putih.
BACA JUGA:9 Manfaat yang Terkandung dalam Kuning Telur untuk Kesehatan Kucing
4. Dilestarikan di Turki
Kucing odd eye ini dianggap sebagai kucing yang istimewa di negara Turki dan kucing odd eye ini juga dilestarikan.
Kucing odd eye ini juga dapat ditemukan dari jenis ras kucing domestik, seperti halnya kucing persia, van Turki, khao manee, dan lainnya.
5. Merupakan Kucing Langka
Kucing odd eye ini termasuk jenis kucing yang langka, karena jarang ditemukan membuat kucing odd eye ini sangat spesial dibandingkan dengan kucing lain pada umumnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: