Golongan Darah Langkah Hingga Rentan Penyakit, Ini Fakta Unik Golongan Darah B
Golongan Darah Langkah Hingga Rentan Penyakit, Ini Fakta Unik Golongan Darah B--rakyatbengkulu.disway.id
Orang dengan golongan darah B memiliki sifat optimis dan juga memiliki karakter sesuka hati. Sifat ini membuat mereka tidak terlalu memikirkan hal-hal kecil serta tidak mudah tertekan karena suatu hal, sehingga tidak mudah stres.
BACA JUGA:Buron 6 Bulan, Begal Sadis yang Beraksi di Jalan Lintas Curup-Lubuklinggau Dilumpuhkan
Hal inilah yang menjadi alasan pemilik golongan darah B ini cenderung lebih baik dalam mengelola kondisi fikiran karena lebih santai dalam menghadapi tekanan.
Rentan penyakit autoimun
Penyakit autoimun adalah penyakit yang terjadi di mana sistem kekebalan tubuh menyerang sel-sel yang sehat dalam tubuh itu sendiri.
BACA JUGA:Rincian Dana Desa 2024 Banjarnegara 2, Jawa Tengah! Simak Jawabannya di Sini
Sistem kekebalan tubuh seharusnya berfungsi untuk melindungi tubuh melawan penyakit dan sel jahat, seperti bakteri maupun virus. Selain itu, beberapa penyakit ini belum dapat dokter pastikan penyebabnya.
Hanya bisa mendonor dan menerima donor dari golongan darah tertentu saja
Perlu kamu tahu, golongan darah B merupakan kebalikan dari golongan darah O, yang dapat mendonorkan darahnya pada siapapun.
BACA JUGA:Simak Rincian Dana Desa 2024 Banjarnegara 1, Jawa Tengah! 139 Desa 1 Miliar
Golongan darah B hanya dapat mendonorkan darahnya pada beberpa golongan darah tertentu saja, misalnya B+ dapat mendonor ke B+ dan AB+ , B- hanya dapat mendonor ke B dan AB saja.
Rentan Penyakit Jantung
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: